Nissan Motor Indonesia (NMI) akhirnya memboyong Nissan Terra di Gaikindo Indonesia International Auto Show 2018. Kelahiran Terra sejatinya inisiatif perusahaan, untuk memperlihatkan keahlian Nissan selama 60 tahun dalam membuat SUV.
Powered by WPeMatico